by Ditha | Feb 28, 2020 | article
Pecinta makanan manis pasti sudah gak asing lagi dengan menu banana split. Dibuat dari buah pisang yang dibelah dan diisi dengan es krim, dessert ini biasanya disajikan dengan topping beraneka macam di kafe ataupun restoran ternama. Tapi tahukah kamu kalau pisang yang...